
Melihat hasil buruk Chelsea musim ini, Mourinho memang diyakini sedang dalam tekanan. Di Premier League, The Blues berada di peringkat 15. Kekalahan lawan West Ham akhir pekan kemarin merupakan kekalahan yang ketujuh menginjak Matchday 10.
Namun demikian, Nevin meminta agar Roman Abramovic sebagai pemilik klub memberikan waktu kepada Mourinho, pelatih yang disebutnya sebagai 'pelatih paling sukses dalam sejarah'.
"Apakah Chelsea berada di empat besar atau di papan bawah, berilah waktu padanya agar mengatasi masalah yang terjadi," ucap Nevin pada Goal Internasional.
"Lihatlah apa yang terjadi ketika Manchester United mengganti Sir Alex. Mereka memiliki masalah besar selama tiga tahun," lanjut mantan pemain Chelsea tersebut.
Adapun masalah yang terjadi sekarang, Nevin mengatakan hanya masalah kecil. Namun jika Chelsea panik, masalah tersebut akan menjadi semakin besar. [initial]
Baca Juga:
- Demam Spectre, Juan Mata pun Menjelma Juan Bond
- Menang Lawan Tim Besar, Arsenal Diyakini Musim Ini Juara
- Inilah Komentar Thierry Henry Soal Penampilan Martial di MU
- Thierry Henry Sebut Jose Mourinho Terbaik dalam Sejarah
- Dua Orang Hilang, Stadion Anfield Dievakuasi
- Ditanya Soal Pekerjaan di Chelsea, Ini Jawaban Guardiola
(goal/shd)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Oktober 2015 20:24
-
Liga Inggris 27 Oktober 2015 19:13
-
Liga Inggris 27 Oktober 2015 19:09
-
Liga Inggris 27 Oktober 2015 19:00
-
Open Play 27 Oktober 2015 18:56
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...