
Bola.net - - Legenda , Matt Le Tissier, mengatakan gol Manolo Gabbiadini yang tidak disahkan di final Piala Liga pasti akan dihitung gol jika ia bermain untuk Manchester United.
Ketika skor masih 0-0, Gabbiadini menyambut umpan dari Cedric Soares, namun wasit mengangkat bendera offside, meski rekannya, Ryan Bertrand, yang tidak bergerak, ada di belakang bek terakhir MU.
United akhirnya unggul 2-0 via Zlatan Ibrahimovic dan Jesse Lingard, sebelum Gabbiadini mencetak dua gol untuk menyamakan kedudukan. Namun demikian, tandukan Ibra di babak kedua membuat tim Setan Merah dipastikan menang 3-2.
Pemain Southampton rayakan gol Gabbiadini
Le Tissier mengatakan di talkSPORT: "Dalam sejarah sepakbola kita tahu bahwa jika anda bermain di klub yang lebih besar, keputusan wasit akan lebih menguntungkan. Jika United yang mencetak gol, itu mungkin tidak offside, saya kira demikian. Bendera itu tidak akan diangkat sama sekali."
"Ada beberapa keputusan di mana margin-nya terlalu dekat, anda tidak bisa mengerti kenapa terjadi kesalahan. Saya masih tidak mengerti mengapa gol Gabbiadini offside, karena Cedric bahkan tidak bisa melihatnya."
"Ini adalah pertandingan final dan kesalahan seperti ini sungguh memuakkan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 19:45
Legenda Arsenal Ini Sebut Cuma Ibrahimovic Yang Main Bagus di Final EFL Cup
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 18:26
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 17:30
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 15:50
-
Liga Inggris 27 Februari 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...