
Hal tersebut merupakan pendapat dari Henrik Larsson, legenda Swedia yang juga pernah bermain untuk waktu yang singkat di Old Trafford.
Meski kini sudah memasuki usia 34 tahun, Larsson yakin bahwa mantan bomber PSG akan bisa menjadi sumber gol yang amat berguna bagi tim Setan Merah.
"Saya kira usianya tidak akan jadi masalah," tutur Larsson pada Goal International.
"Ia adalah pemain yang fit. Ia mampu menjaga kondisi tubuhnya, jadi ini tidak akan menjadi masalah. Ia fit dan ia senang berlatih. Anda memiliki departemen fisik yang bagus di United, jadi saya kira semua orang akan bisa memberikan yang terbaik untuk klub nantinya."
United bisa jadi akan memainkan Ibra untuk kali pertama di laga uji coba melawan Galatasaray. [initial]
(gl/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Juli 2016 23:37
-
Liga Inggris 27 Juli 2016 21:53
Percakapan di Telepon Dengan Klopp Yakinkan Mane Pilih Liverpool
-
Bolatainment 27 Juli 2016 19:04
-
Editorial 27 Juli 2016 15:24
-
Liga Spanyol 27 Juli 2016 15:18
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...