
Bola.net - Penyerang senior milik Southampton, Rickie Lambert, dikabarkan sudah lolos tes kesehatan di Liverpool dan akan segera diperkenalkan pada publik Anfield, Senin (02/06).
Sebelumnya, The Reds secara megejutkan dikabarkan telah membuat tawaran resmi pada pemain berusia 32 tahun tersebut dengan bandrol 4 juta Pounds. Pihak Soton pun akhirnya rela melepas Lambert.
Penyerang jangkung yang kini tengah gabung dengan skuat Inggris tersebut akhirnya diizinkan oleh tim pelatih The Three Lions untuk melakoni tes medis dengan Liverpool pada hari Sabtu kemarin.
Setelah itu menurut laporan dari The Express Lambert akhirnya disebut lolos tes medis dengan sukses. Ia pun akhirnya bakal segera gabung ke Liverpool sebelum Piala Dunia dimulai. Sementara itu, klub asal Merseyside tersebut dikabarkan bakal mengumumkan peresmian transfer tersebut pada hari Senin besok.
Jika memang kabar tersebut benar adanya, maka transfer tersebut bagaikan mimpi yang menjadi kenyataan bagi Lambert. Sebab, ia adalah pendukung The Reds. Ia lahir di kota tersebut dan sempat pula menimba ilmu di skuat junior Liverpool. [initial]
(exp/dim)
Sebelumnya, The Reds secara megejutkan dikabarkan telah membuat tawaran resmi pada pemain berusia 32 tahun tersebut dengan bandrol 4 juta Pounds. Pihak Soton pun akhirnya rela melepas Lambert.
Penyerang jangkung yang kini tengah gabung dengan skuat Inggris tersebut akhirnya diizinkan oleh tim pelatih The Three Lions untuk melakoni tes medis dengan Liverpool pada hari Sabtu kemarin.
Setelah itu menurut laporan dari The Express Lambert akhirnya disebut lolos tes medis dengan sukses. Ia pun akhirnya bakal segera gabung ke Liverpool sebelum Piala Dunia dimulai. Sementara itu, klub asal Merseyside tersebut dikabarkan bakal mengumumkan peresmian transfer tersebut pada hari Senin besok.
Jika memang kabar tersebut benar adanya, maka transfer tersebut bagaikan mimpi yang menjadi kenyataan bagi Lambert. Sebab, ia adalah pendukung The Reds. Ia lahir di kota tersebut dan sempat pula menimba ilmu di skuat junior Liverpool. [initial]
Sudah Baca?
- Liverpool Selangkah Lagi Dapatkan Rickie Lambert?
- Fowler Dukung Liverpool Boyong Rickie Lambert
- Wenger: Saya Tidak Tertarik Dengan Rickie Lambert
- Duo Southampton Sesumbar Bisa Tekuk Arsenal
- Pochettino Dukung Lambert Berangkat ke Piala Dunia Brasil
- Rickie Lambert Berharap Mimpinya Terus Berlanjut
- Osvaldo Datang, Lambert Menuju West Ham?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Mei 2014 22:20
-
Liga Inggris 31 Mei 2014 18:22
-
Liga Inggris 31 Mei 2014 17:53
-
Liga Inggris 31 Mei 2014 17:27
-
Liga Inggris 31 Mei 2014 06:35
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...