
Bola.net - - Adam Lallana memperkirakan bakal ada beberapa nama besar mendarat di musim panas nanti.
Gelandang The Reds itu membantu timnya finish di empat besar dan meraih satu tiket play-off Liga Champions berkat kemenangan 3-0 atas Middlesbrough di pekan terakhir.
Jurgen Klopp diperkirakan akan coba menambah kedalaman skuatnya di musim panas, dan membangun tim yang diperkirakan akan bisa mengatasi tuntutan padatnya jadwal pertandingan.
Lallana mengaku antusias memikirkan kemungkinan pemain yang bakal datang ke Merseyside di musim panas nanti.
Jurgen Klopp, Adam Lallana, dan Jordan Henderson
"Apakah Liga Champions berarti pemain baru? Saya rasa ya," tuturnya di BBC Sports.
"Saya sebelumnya mengatakan pekan ini bahwa kami akan menarik pemain besar di musim panas, terutama usai kami punya Jurgen Klopp sebagai manajer. Atmosfer di sini juga hebat."
"Dan selain itu ada Liga Champions, saya kira akan ada banyak nama besar yang datang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Mei 2017 15:05
-
Liga Inggris 22 Mei 2017 14:49
-
Liga Inggris 22 Mei 2017 10:55
-
Liga Inggris 22 Mei 2017 09:55
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...