
Pernyataan tersebut terlontar dari mulut Lallana ketika ia melakoni sesi tanya jawab kilat bersama Red Men TV. Gelandang timnas Inggris itu dijelani banyak pertanyaan dalam waktu singkat, dan untuk mempersulitnya, ia juga harus menjawab pertanyaan tersebut sembari juggling.
Ia pun diberi banyak pertanyaan, mulai dari film favoritnya, olahraga favoritnya di Amerika, musik terakhir yang ia dengarkan, superhero favoritnya, hingga serial televisi kesukaannya. Ia sendiri sempat ditanya, siapakah pemain terbaik yang pernah ia nutmeg.
Pemain berusia 26 tahun tersebut tak bisa menjawabnya. Namun ketika ditanya siapakah pemain terbaik yang pernah melakukan trik nutmeg kepadanya, ia menyebut nama gelandang lincah , Cazorla.
Selain itu, ia juga ditanya siapakah permain dengan skill paling jempolan di skuat Liverpol saat ini. Jawabannya pun jelas dan tegas, Philippe Coutinho.
Simak videonya berikut ini:
Lallana dibeli Liverpool dari Southampton musim lalu. Sejauh ini, ia sudah bermain di 53 laga di semua ajang dan menyumbangkan delapan gol. [initial]
Baca Juga:
- Soal Karakter Liverpool, Lawrenson Kritik Rodgers
- Chelsea Frustasi dengan Wasit Premier League
- Performa Melorot, Klopp Tetap Sebut Coutinho Brilian
- Joe Allen Ingin Buktikan Kemampuan pada Jurgen Klopp
- Tendang Skrtel, Diego Costa Bebas dari Hukuman FA
- Ketika Klopp Jadi Inspirasi Comeback-nya Liverpool
- Redknapp: Coutinho Bisa Seperti Mario Gotze
- Klopp: Saya Suka Coutinho
- Lucas Puji Kepemimpinan Mark Clattenburg
- Lawro: Klopp Pahami Liverpool dengan Baik
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 2 November 2015 22:16
-
Liga Inggris 30 Oktober 2015 06:46
-
Liga Inggris 28 Oktober 2015 11:50
-
Liga Inggris 26 Oktober 2015 09:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2015 08:12
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...