
Bola.net - Robbie Savage dengan berani menyebut bahwa laga ke-1000 Arsene Wenger tidak bermakna istimewa.
Manajer asal Prancis itu bakal menjalani milenium bersama The Gunners saat tim menyambangi markas Chelsea akhir pekan ini. Namun menurut kolumnis The Mirror, sekaligus eks penggawa Premier League, Savage, laga di Piala FA justru lebih penting bagi Wenger.
"Selamat pada Arsene Wenger. Ini adalah pencapaian yang luar biasa. Ia bisa merayakannya dengan memangkas jarak dengan Jose Mourinho di klasemen menjadi satu poin," tulis Savage di The Mirror.
"Bagi saya, laga terbesar Arsenal bukanlah laga ke-1000 Wenger, namun laga ke-1004 dan 1010, di mana ia akan memainkan semifinal Piala FA melawan Wigan, dan kemungkinan partai final di Mei. Gelar juara akan jadi bonus yang menarik bagi karirnya," pungkasnya. [initial]
(mir/rer)
Manajer asal Prancis itu bakal menjalani milenium bersama The Gunners saat tim menyambangi markas Chelsea akhir pekan ini. Namun menurut kolumnis The Mirror, sekaligus eks penggawa Premier League, Savage, laga di Piala FA justru lebih penting bagi Wenger.
"Selamat pada Arsene Wenger. Ini adalah pencapaian yang luar biasa. Ia bisa merayakannya dengan memangkas jarak dengan Jose Mourinho di klasemen menjadi satu poin," tulis Savage di The Mirror.
"Bagi saya, laga terbesar Arsenal bukanlah laga ke-1000 Wenger, namun laga ke-1004 dan 1010, di mana ia akan memainkan semifinal Piala FA melawan Wigan, dan kemungkinan partai final di Mei. Gelar juara akan jadi bonus yang menarik bagi karirnya," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Maret 2014 23:48
-
Liga Inggris 20 Maret 2014 22:46
-
Liga Champions 20 Maret 2014 22:23
-
Liga Inggris 20 Maret 2014 22:03
-
Liga Inggris 20 Maret 2014 21:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...