
"Saya pikir kualitas Martial telah membuat semua orang terkejut," puji De Gea dilansir dari Inside United.
"Dia merupakan pemain yang luar biasa, masih sangat muda dan memiliki banyak waktu untuk belajar dan tentu saja dia akan terus berkembang, tapi dia bisa menyatu dengan tim dan dengan Premier League sungguh cepat," tambahnya.
Martial sejak bergabung memang langsung nyetel dengan permainan Setan Merah. Penyerang 19 tahun juga sukses membangun reputasinya sebagai salah satu pemain muda dengan kualitas mumpuni di Premier League.
"Sungguh, dia pemain hebat. Dia sungguh santai, sangat tenang, di juga lelaki yang baik. Kami semua akan lebih baik bersamanya dan dia akan berkontribusi banyak bagi tim ini," tutup kiper asal Spanyol tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 22:24
Louis van Gaal Puji Performa Apik Dua Debutan Ini di Wolfsburg
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 19:46
-
Liga Champions 9 Desember 2015 19:01
-
Liga Inggris 9 Desember 2015 15:46
Serius Inginkan Neymar, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer Dunia
-
Liga Champions 9 Desember 2015 15:39
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...