
Penyerang asal Swedia tersebut memang berstatus free transfer setelah dilepas PSG pada akhir musim ini. Hingga saat ini, penyerang 34 tahun tersebut belum memastikan masa depannya.
Nama Ibrahimovic sendiri telah ramai dikaitkan dengan Manchester United yang kini dilatih Jose Mouirnho. Selain itu, beberapa klub seperti AC Milan hingga Malmo FC juga dikaitkan dengan Ibrahimovic.
Dan kabar terbaru seperti dilansir oleh salah satu jurnalis Italia, Emanuele Giulianelli bahwa Tottenham juga tertarik kepada Ibrahimovic. Spurs bahkan disebut siap memberikan gaji besar kepada Ibrahimovic dan kontrak dua tahun.
Tottenham sendiri menilai Ibrahimovic akan menjadi rekrutan sempurna untuk berduet dengan Harry Kane di depan demi menyongsong Liga Champions musim depan.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Mei 2016 10:40
-
Liga Inggris 29 Mei 2016 08:30
-
Liga Champions 27 Mei 2016 08:22
Bale: Derby Madrid Lebih Intens Dibanding Derby London Utara
-
Liga Inggris 25 Mei 2016 08:05
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...