
Melihat statistik clean sheet, Ospina layak dikedepankan. Kiper 26 tahun Kolombia tersebut memang baru tampil tiga kali di Premier League musim ini. Namun, dia tak pernah mengecewakan. Buktinya adalah clean sheet dalam setiap penampilannya.
Sementara itu, Szczesny lebih sering kebobolan. Dalam 17 penampilan di Premier League 2014/15 sejauh ini, kiper 24 tahun Polandia tersebut baru tiga kali membukukan clean sheet. Jumlah clean sheet-nya sama dengan milik Ospina yang baru tampil di tiga laga.
3 - David Ospina has 3 clean sheets in 3 PL appearances for Arsenal this season, compared to 3 in 17 apps for Wojciech Szczesny. Contrast.
— OptaJoe (@OptaJoe) February 3, 2015
Dalam 17 penampilannya di Premier League musim ini, Szczesny sudah kebobolan 21 kali. Hal itu memang bukan murni kesalahan dia seorang. Lini pertahanan Arsenal juga termasuk faktor yang menentukan performa seorang penjaga gawang.
Namun, jika harus memilih di antara Szczesny atau Ospina, kira-kira siapa yang seharusnya dipercaya Wenger untuk jadi kiper utama? Dari komparasi performa mereka yang kontras, rasanya Ospina bisa lebih memberi jaminan rasa aman di benteng paling belakang Arsenal. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Februari 2015 23:47
-
Liga Inggris 3 Februari 2015 23:19
Parlour: Demi City dan Chelsea, Arsenal Harus Beli Pemain Lagi
-
Liga Inggris 3 Februari 2015 22:54
-
Liga Inggris 3 Februari 2015 20:29
-
Liga Inggris 3 Februari 2015 19:34
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...