
Pada pertandingan terakhir kedua tim, Southampton harus merasakan rasa malu yang luar biasa di depan publik mereka sendiri. Pada pertandingan Capital One Cup, The Reds sukses menghajar Southampton dengan skor telak 6-1.
Jelang pertandingan panas nanti, Clasie menyerukan bahwa timnya tidak akan mengulangi kesalahan yang sama seperti yang mereka lakukan pada bulan Desember lalu. "Kami kalah dari mereka (Liverpool) 6-1 di Capital One Cup, di mana itu masih sulit diterima. Saya pikir kami tidak pernah kalah sebanyak itu dalam sebuah pertandingan, sehingga kami akan melakukannya dengan lebih baik pada hari minggu nanti" ungkap Clasie kepada Daily Star.
"Malam itu merupakan malam terburuk bagi para pemain dan pendukung Southampton. Semoga saja kejadian tersebut tidak akan terulang lagi" tutup Clasie.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016 23:29
-
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016 20:12
-
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016 19:22
-
Liga Inggris 18 Maret 2016 17:13
-
Liga Inggris 18 Maret 2016 16:59
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...