
Kritikan untuk lini pertahanan Liverpool ini didasarkan dari pertandingan kontra Arsenal pekan lalu. Pada saat itu Liverpool sudah unggul cukup jauh 4-1 atas The Gunners, namun berkat keteledoran para pemain bertahan mereka anak asuh Arsene Wenger itu bisa memperkecil ketertinggalan menjadi 4-3.
Henderson sendiri percaya bahwa timnya harus segera membenahi aspek pertahanan mereka untuk terus mendapat hasil bagus di masa depan. "Kami memiliki banyak pemain menyerang yang berbakat dan kami terlihat berbahaya saat ini" ungkap Henderson kepada Liverpool Echo.
"Kami memiliki kecepatan serta penyelesaian akhir yang bagus. Kami mencetak beberapa gol bagus namun kami membutuhkan pertahanan yang lebih solid untuk memberikan perlindungan yang lebih baik bagi keunggulan kami"
"Ketika melawan Arsenal, mereka sukses mencetak gol keduanya dan mereka bisa meraih momentum karena kami bertahan dengan tidak cukup baik sehingga membuat lawan semakin percaya diri untuk menyerang. Kami harus segera membenahi itu semua" tutup Henderson.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 22:50
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 19:58
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 19:35
-
Liga Italia 18 Agustus 2016 17:52
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 17:38
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...