
Bola.net - Vincent Kompany mengatakan bahwa Kevin de Bruyne bakal bisa mengatasi tekanan di Manchester City, usai pemain Belgia didatangkan dari Wolfsburg dengan harga 55 juta poundsterling atau memecahkan rekor klub.
De Bruyne menarik minat City usai ia membuat banyak assist bersama Wolfsburg di Bundesliga musim lalu, membawa mereka lolos ke Liga Champions, dan menjadi pemain terbaik liga musim lalu.
"Anda bisa membandingkan bagaimana ketika Anda masih berusia 18 atau 20 tahun dan waktu telah membuat Anda jauh lebih dewasa. Ia telah menjadi pemain terbaik Jerman, dan kita tahu betapa bagus liga di sana. Jadi saya yakin ia bisa mengatasi semua tekanan yang ada," jelass Kompany pada reporter.
"Untuk bisa mencapai sesuatu seperti itu amat unik. Ia memainkan gaya bermain yang unik dan amat cocok di klub tertentu," pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
De Bruyne menarik minat City usai ia membuat banyak assist bersama Wolfsburg di Bundesliga musim lalu, membawa mereka lolos ke Liga Champions, dan menjadi pemain terbaik liga musim lalu.
"Anda bisa membandingkan bagaimana ketika Anda masih berusia 18 atau 20 tahun dan waktu telah membuat Anda jauh lebih dewasa. Ia telah menjadi pemain terbaik Jerman, dan kita tahu betapa bagus liga di sana. Jadi saya yakin ia bisa mengatasi semua tekanan yang ada," jelass Kompany pada reporter.
"Untuk bisa mencapai sesuatu seperti itu amat unik. Ia memainkan gaya bermain yang unik dan amat cocok di klub tertentu," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Kebobolan Dua Gol, Romero Dibela Louis van Gaal
- Neville: Keterlaluan Jika MU Tak Beli Striker
- Kekalahan dari Swansea, Tak Buat MU Panik di Bursa Transfer
- Melempem, Ivanovic Tuai Kritikan Dari Eks Kapten MU
- Kalah dari Swansea, LvG Sebut karena MU Terlalu Dominan
- Bursa Transfer Hampir Tutup, De Gea Terbang ke Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Agustus 2015 23:04
-
Liga Inggris 30 Agustus 2015 22:43
-
Liga Inggris 30 Agustus 2015 22:11
-
Liga Inggris 30 Agustus 2015 02:50
-
Galeri 29 Agustus 2015 23:53
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...