
Bola.net - Kapten Manchester City, Vincent Kompany mengisyaratkan bahwa Liverpool bisa menjadi juara musim ini. Pasalnya, apa yang dialami The Reds saat ini disebut Kompany mirip dengan apa yang dialami City pada tahun 2012 lalu.
Pada musim kompetisi 2011-2012, City tampil luar biasa sehingga pada akhirnya mampu tampil sebagai juara. Padahal, sebelumnya gelar juara tersebut nyaris menjadi milik Manchester United. Namun, saat kompetisi memasuki fase akhir, The Citizen mampu menyalip rival sekotanya tersebut dan menjadi kampiun Premier League.
City sendiri saat itu bisa tampil trengginas di liga domestik lantaran mereka tak tampil di ajang Eropa. Kompany mengatakan bahwa keuntungan tersebut saat ini juga dimiliki oleh skuat asal Merseyside tersebut.
"Bagian terkuat saat kami menjadi juara Premier League (pada musim 2011-2012) adalah saat kami tak memiliki pertandingan di kompetisi lain. Liverpool memiliki keuntungan tersebut musim ini," tuturnya pada acara Match of the Day.
Menurut kalian Bolaneters, apakah Liverpool bisa menjadi juara musim ini? Ataukah City, yang saat ini masih memiliki tabungan dua laga? Sampaikan komentar kalian dengan sopan dan bijak di kolom komentar di bawah ini. [initial]
(bln/dim)
Pada musim kompetisi 2011-2012, City tampil luar biasa sehingga pada akhirnya mampu tampil sebagai juara. Padahal, sebelumnya gelar juara tersebut nyaris menjadi milik Manchester United. Namun, saat kompetisi memasuki fase akhir, The Citizen mampu menyalip rival sekotanya tersebut dan menjadi kampiun Premier League.
City sendiri saat itu bisa tampil trengginas di liga domestik lantaran mereka tak tampil di ajang Eropa. Kompany mengatakan bahwa keuntungan tersebut saat ini juga dimiliki oleh skuat asal Merseyside tersebut.
"Bagian terkuat saat kami menjadi juara Premier League (pada musim 2011-2012) adalah saat kami tak memiliki pertandingan di kompetisi lain. Liverpool memiliki keuntungan tersebut musim ini," tuturnya pada acara Match of the Day.
Menurut kalian Bolaneters, apakah Liverpool bisa menjadi juara musim ini? Ataukah City, yang saat ini masih memiliki tabungan dua laga? Sampaikan komentar kalian dengan sopan dan bijak di kolom komentar di bawah ini. [initial]
Baca Juga:
- Kompany Akui Liverpool Sebagai Lawan Paling Tangguh
- Pellegrini Yakin Titel Juara Tak Ditentukan di Anfield
- Pellegrini Tegaskan City Keluar dari Krisis
- Kompany Pasang Target Bungkam Liverpool
- Pellegrini: City Bergantung pada Diri Sendiri Hingga Akhir Musim
- Allardyce Ingin Liverpool Juara Premier League
- Aguero: Laga Lawan Liverpool Adalah Laga Besar
- Pellegrini Pastikan Aguero Siap Tempur Lawan Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 April 2014 23:55
-
Liga Inggris 5 April 2014 22:33
-
Liga Inggris 5 April 2014 22:18
-
Liga Inggris 5 April 2014 22:11
-
Liga Inggris 5 April 2014 22:07
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...