
Bola.net - - Mantan direktur olahraga , Patrick Kluivert, tak berpikir bahwa akan sukses dalam usaha mereka merekrut Marco Verratti.
Pemain Italia dikabarkan tak betah di Paris dan sudah meminta pindah, namun dengan empat tahun tersisa di kontraknya, tim Ligue 1 sepertinya tidak bakal melepasnya di bursa musim panas ini.
Sempat ada kabar soal nilai transfer yang mencapai 100 juta euro, namun mantan striker Belanda, yang meninggalkan jabatannya di Paris awal Juni, mengaku pesimis dengan rencana Barcelona tersebut.
Patrick Kluivert
"Saya tahu Verratti ingin bergabung dengan Barcelona, namun PSG tidak akan mengizinkannya. Itu akan sangat sulit," tutur Kluivet di La Sexta.
"Verratti akan bernilai lebih dari 100 juta euro."
Pemain berusia 24 tahun dilihat oleh klub Spanyol sebagai sosok sempurna untuk menggantikan Xavi, yang meninggalkan Barca usai membawa tim merah treble di musim 14/15.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Juni 2017 21:18
Kemplang Pajak di Madrid, Di Maria Bayar Denda 1,7 Juta Pounds
-
Liga Spanyol 21 Juni 2017 18:50
-
Liga Spanyol 21 Juni 2017 12:40
-
Liga Eropa Lain 21 Juni 2017 12:24
-
Liga Eropa Lain 21 Juni 2017 09:30
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...