
Daniel Sturridge yang dijadwalkan akan bermain pada pertandingan Europa League pada Jumat dini hari kemarin secara mendadak tidak ikut dalam rombongan tim beberapa jam sebelum pertandingan berlangsung. Hal ini dikarenakan sang pemain kembali bermasalah dengan kakinya sehingga ia harus absen pada laga tersebut.
Menanggapi situasi bomber andalannya tersebut, Klopp menyatakan bahwa Sturridge harus kembali menemukan performanya agar tidak cedera. "Situasi Daniel beberapa bulan bahkan beberapa tahun terakhir sering sekali mengalami cedera. Jadi normal ketika ia tidak memiliki kualitas yang sama saat mulai berlatih, akan tetapi ia tetap harus berlatih" ungkap Klopp kepada Sportsmole.
Demi mendapatkan kebugaran terbaik, Klopp meminta agar Sturridge tidak memanjakan tubuhnya saat cedera dan ia harus bekerja keras untuk mengembalikan kebugarannya. "Ia harus membiarkan tubuhnya beradaptasi dengan intensitas latihan kami dan ini adalah saatnya dia (Strurridge) harus membedakan mana yang sakit serius dan sakit biasa-biasa saja" tutup Klopp.[initial]
Baca Juga:
- Klopp Gagal Paham Dengan Blunder Mignolet
- Moncer di Liverpool, Madrid Berniat Boyong Alberto Moreno
- Gerrard Puji Pengaruh Positif Klopp Bagi Liverpool
- Prediksi Liverpool vs Swansea 29 November 2015
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Swansea
- Lovren: Karena Klopp, Semua Pemain Liverpool Bahagia
- Keown: Klopp Akan Bawa Liverpool ke Liga Champions
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 27 November 2015 23:32
-
Liga Eropa UEFA 27 November 2015 22:15
-
Liga Spanyol 27 November 2015 21:57
-
Liga Eropa UEFA 27 November 2015 21:10
-
Liga Inggris 27 November 2015 20:41
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 08:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:45
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:30
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 07:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:00
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...