
Seperti diketahui, Liverpool kalah secara mengejutkan dengan skor dua gol tanpa balas saat melawan tim promosi, Burnley. Kekalahan ini membuat banyak pihak yang menilai The Reds masih butuh beberapa pemain baru.
Namun saat ditanya apakan kekalahan ini akan membuatnya kembali aktif di bursa transfer, Klopp mengatakan: "Bila satu pertandingan harus mengubah pemikiran saya, maka saya akan benar-benar idiot," ujarnya.
Selain itu, Klopp juga mengatakan bahwa kekalahan atas Burnley tersebut akan menjadi pelajaran baginya dan dia tak ingin untuk mengulanginya di pertandingan-pertandingan selanjutnya.
"Kami bisa bereaksi dengan lebih baik, tapi saya melihat banyak hal bagus. Bila anda memberitahu saya tahun lalu kami bisa bermain di Burnley seperti ini, tak bagus tentu saja, maka saya akan benar-benar terkejut," sambungnya.
"Mereka bisa tak bertahan melawan kami seperti yang mereka inginkan. Ini bukan hari buruk, ini sebuah pengalaman yang tak kami inginkan. Ini bukan masalah pertahanan, ini masalah ofensif," imbuhnya.
"Kami harus siap dalam perkembangan kami dan kesalahan seperti ini tak seharusnya terjadi lagi," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Agustus 2016 07:16
-
Liga Inggris 21 Agustus 2016 04:00
-
Liga Inggris 21 Agustus 2016 02:45
-
Liga Inggris 20 Agustus 2016 23:08
-
Liga Inggris 20 Agustus 2016 21:10
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...