
Bola.net - - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp mengaku tengah pusing menentukan skuat yang akan ia bawa ke Hong Kong untuk mengikuti turnamen Premier League Asia Trophy.
Klopp mengindikasikan akan membawa pemain yang sedikit berbeda karena dua full-back timnya, Nathaniel Clyne dan Alberto Moreno masih sedikit mengalami masalah cedera.
"Premier League memberi kami tantangan menarik dengan hanya boleh membawa 25 pemain, jadi jika kami membawa tiga kiper maka kita hanya akan memiliki 22 pemain (outfield) di skuat untuk turnamen ini," ujar Klopp di laman resmi klub.
"Itu cukup sulit. Kami harusnya memberikan daftar pemain pada 8 Juli tapi saya tak bisa karena saya tak tahu siapa yang cedera dan siapa yang tidak ketika kami terbang, jadi malam ini saya akan membuat keputusan," lanjutnya.
The Reds bakal menghadapi Crystal Palace dalam ajang Premier League Asia Trophy di Hong Kong pada 19 Juli mendatang.
Di laga selanjutnya pada 22 Juli, Roberto Firmino cs bakal melawan antara Leicester City atay West Brom, tergantung dari hasil yang mereka raih di laga semifinal.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Juli 2017 22:52
-
Liga Inggris 14 Juli 2017 14:50
-
Liga Inggris 14 Juli 2017 13:10
-
Liga Inggris 14 Juli 2017 12:40
-
Liga Inggris 14 Juli 2017 08:50
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...