
Bola.net - - Mark Hughes belum lama ini mengatakan bahwa ia melepas Bojan Krkic dari Stoke City, dengan harapan eks itu mampu menemukan kembali permainan terbaiknya.
Bojan datang ke Bundesliga untuk bergabung sebagai pemain pinjaman di Mainz pada Januari silam. Hal tersebut dirasa sebagai keputusan yang tepat, karena sang pemain sebelumnya sulit menembus tim inti The Potters.
Ia kemudian mencetak satu gol di 11 laga di Jerman dan pemain 26 tahun kini punya kans untuk membuktikan kembali kemampuannya di Premier League, menjelang musim anyar.
Mark Hughes
"Saya senang melihat dia kembali pagi ini. Meski semuanya tidak bekerja dengan baik untuknya tahun lalu, kita harus ingat bahwa ia sebelumnya mengalami cedera serius," tutur Hughes menurut Stoke City Plus.
"Saya kira akan jauh lebih baik baginya untuk memainkan sebanyak mungkin pertandingan di paruh kedua musim lalu."
"Dia menjalani sesi latihan dengan baik pagi ini dan kami bisa melihat kemampuan tekniknya, dan ini amat menarik."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Juli 2017 23:10
-
Liga Inggris 5 Juli 2017 23:04
-
Liga Inggris 5 Juli 2017 22:53
-
Liga Inggris 5 Juli 2017 22:52
-
Liga Inggris 5 Juli 2017 22:26
Eks Liverpool: Lacazette Akan Persembahkan Banyak Gol di Arsenal
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...