
Bola.net - Bintang Chelsea, Mason Mount mendapat kritik dari warganet di media sosial karena dianggap terlalu sering merapikan rambutnya di tengah pertandingan.
Performa Mount mengalami penurunan cukup signifikan sejak kembali dari jeda internasional terakhir. Akibatnya, Chelsea pun menelan dua kekalahan beruntun.
Setelah secara mengejutkan dihajar Brentford 1-4 di kandang mereka sendiri, Chelsea kembali harus menelan kekalahan 1-3 kala menjamu Real Madrid di Stamford Bridge.
Advertisement
Rupanya, warganet mengamati bahwa Mount musim ini kerap merapikan rambutnya di tengah laga, bahkan ketika situasinya bola masih berjalan sekalipun.
Berikut beberapa kritikan warganet untuk Mason Mount.
Sampai ada highlight-nya!
Mason Mount hair flicks highlight @masonmount_10 @MountOut10 pic.twitter.com/vUZWcztgM2
— StopThatMasonMount (@StopThatMount19) April 8, 2022
Mason Mount Salon d'Or
Mason Mount vs Real Madrid - Run it back? pic.twitter.com/fVcpBaV8qb
— Mount Out (@MountOut10) April 7, 2022
Lukaku mau menyundul, Mount sempat-sempatnya benerin rambut!
Look at Mason Mount fixing his Hair.😭 pic.twitter.com/xslW9mhu0E
— Chiukwujioke1 (@Chiukwujioke01) April 7, 2022
Benerin rambut saat bola masih hidup di depannya!
— Jack Cook (@jack_cook95) April 8, 2022
Ketimbang memberi umpan jitu, Mount lebih sering ngurusin rambut
More hair checks than completed passes mf
— Ryan Herrick (@ryanherrick1000) April 7, 2022
Catatan benerin rambut yang sungguh impresif
Mason Mount hair fix per minute is so elite
— Hunter $ Hunter (@tambangliar) April 6, 2022
Lebih sering menyentuh rambut ketimbang bola
mason mount with more touches of his hair than of the ball, says it all really…
— #LUKAKUOUT (@TS10i_) April 6, 2022
Stop benerin rambutmu, Mount!
Stop slicking your hair back mid game
— #5 (@CFCJacck) April 7, 2022
Lebih mentingin rambut ketimbang timnya
Mason Mount is more concerned about his hair than the team
— KUULEST DUDE🇬🇭🇯🇲🌹 (@Kwaku_Kenny1) April 6, 2022
Mungkin Mount harus menggunduli kepalanya?
Mason mount should prolly shave his hair because I don't understand 😭😭 just peep min 1:30😭😭😭 https://t.co/WTJn57MBQ1
— kenny🍁™ (@kennyprecious20) April 7, 2022
Mount, pemain paling sibuk ngebenerin rambutnya
No player averaged more xHF (expected hair flicks) per 90 than Mason Mount against Real Madrid! Generational
— chelsea fan (@clinicalkai) April 7, 2022
Statistik mencengangkan!
Mason Mount vs Real Madrid:
— ramz. (@ReturnOfTheRamz) April 7, 2022
0 key passes
0 dribbles completed
47 hair flicks (most in the match)
24 arm throws in the air
The Salon Sancho🔥 https://t.co/KUPrUJUGlA
Sumber: Twitter
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 April 2022 17:59
Saran Menghebohkan untuk Liverpool: Bajak Havertz dari Chelsea!
-
Liga Inggris 8 April 2022 16:03
-
Liga Inggris 8 April 2022 07:00
Thomas Tuchel Dikecam karena Pesimistis, Kok Menyerah Duluan Sih!
-
Liga Champions 8 April 2022 06:30
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...