
Bola.net - - Mesut Ozil tidak cukup bagus untuk masuk dalam barisan tim era Invincibles , menurut legenda klub, Martin Keown.
The Gunners memenangkan 26 pertandingan dan meraih 12 hasil imbang ketika mereka memenangkan Premier League 13/14 tanpa terkalahkan sama sekali.
Dan Keown, yang sering dimainkan sebagai pengganti di era tersebut, mengklaim Ozil - seorang pemenang Piala Dunia - tidak akan cukup untuk menggantikan Dennis Bergkamp di tim.
Dennis Bergkamp
"Ozil tidak akan masuk barisan tim. Itu akan jadi pilihan antara Ozil dan Dennis Bergkamp," tutur Keown menurut Goal International.
"Dennis bermain di posisi yang sama, namun dia akan maju begitu jauh dan kemudian ikut mundur. Ozil akan bermain sedikit lebih ke belakang dan anda tidak tahu kapan dia akan terus menyerang atau bertahan."
"Kita melihatnya di pertandingan melawan Chelsea - Sanchez seperti mengatakan 'Ayolah', namun Ozil tidak pernah benar-benar ingin berlari dan memberikan tekanan pada lawan."
Keown berbicara usai tim lamanya kalah 1-3 dari Chelsea, dalam laga yang tidak menunjukkan performa terbaik dari Ozil.
Arsenal sendiri kini tengah duduk di peringkat empat klasemen, tertinggal 12 angka dari Chelsea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Februari 2017 22:19
-
Liga Inggris 8 Februari 2017 21:48
-
Liga Inggris 8 Februari 2017 18:22
-
Liga Inggris 8 Februari 2017 17:42
-
Liga Inggris 8 Februari 2017 16:05
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...