
Bola.net - Kabar legenda Liverpool, Kenny Dalglish terjangkit virus corona mendapatkan respon dari dua legenda yang lain, Steven Gerrard dan Ian Rush. Keduanya mengirimkan pesan penyemangat agar Kenny bisa segera sembuh dari penyakitnya itu.
Pada hari Jumat (10/4) kemarin, Liverpool mengumumkan bahwa pria 69 tahun itu positif terjangkit virus corona. Namun mereka mengonfirmasi bahwa Dalglish tidak menunjukkan tanda-tanda terjangkit penyakit berbahaya itu.
Legenda Timnas Skotlandia itu sudah masuk Rumah Sakti sejak hari Rabu yang lalu. Saat ini ia tengah diisolasi untuk menyembuhkan penyakit tersebut.
Advertisement
Mendengar kabar sang legenda terkena virus mematikan itu, Ian Rush dan Steven Gerrard tidak tinggal diam. Keduanya mengirimkan pesan penyemagat agar mantan pelatih Liverpool itu bisa segera pulih.
Simak isi pesan keduanya di bawah ini.
Cepat Sembuh
Ian Rush melalui akun instagramnya mendoakan agar Dalglish yang merupakan tandemnya di lini serang Liverpool bisa segera sembuh.
View this post on InstagramWishing a speedy recovery to the best...Sir Kenny Dalglish. Get well soon 🙏❤ #YNWA
"Semoga kamu bisa cepat sembuh dan mendapatkan yang terbaik, Sir Kenny Dalglish. Cepatlah sembuh #YNWA"
Doa Gerrard
Sama seperti Rush, Gerrard juga memberikan dukungannya terhadap Dalglish melalui akun instagramnya baru-baru ini.
"Cepatlah Sembuh, King!"
Hanya Carrier
Menurut laporan resmi dari Liverpool, Dalglish hanya bersifat Carrier dari virus corona.
Itulah mengapa ia tidak terkena gejala-gejala corona, karena ia memiliki daya tahan tubuh yang kuat.
(Ian Rush & Steven Gerrard Official Instagram)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 10 April 2020 20:01
Apa Sih yang Membuat Roberto Firmino Spesial Bagi Liverpool?
-
Liga Inggris 10 April 2020 16:00
Klub-Klub EPL Diminta Ikhlaskan Liverpool Jadi Juara EPL Musim 2019/2020
-
Liga Italia 10 April 2020 10:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:22
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...