
Bersama Mourinho musim ini, Chelsea melakoni start buruk di Premier League. Terkini, Mourinho dijatuhi larangan masuk stadion satu kali dan didenda sebesar 40000 Pounds oleh FA.
"Saya menyukai Mourinho sampai sebelum musim ini. Saya melihatnya sebagai sosok yang karismatik, memikat dan brilian untuk Premier League. Namun, kelakuannya akhir-akhir ini seperti bayi besar yang suka merajuk," kata Sutton di BBC Radio 5 Live.
Sutton juga mengkritik sikap Mourinho ketika Chelsea dikalahkan West Ham 1-2. Menurut Sutton, tak seharusnya Mourinho melakukan komplain atas dianulirnya gol Cesc Fabregas dan diusirnya Nemanja Matic.
"Saya paham betapa frustrasinya dia. Namun, di West Ham, dia salah. Tidak masalah jika dia benar, tapi dia salah," lanjut Sutton.
"Gol tersebut offside. Sementara itu, Matic memang pantas keluar dan dia tak seharusnya melakukan komplain. Membantah poin-poin itu jelas tidak masuk akal," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 November 2015 23:39
-
Liga Inggris 6 November 2015 22:32
-
Liga Inggris 6 November 2015 21:35
-
Liga Inggris 6 November 2015 20:31
Kalah Tipis dari Liverpool, Klub Rusia Ini Sebut Lebih Baik dari Chelsea
-
Liga Inggris 6 November 2015 14:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...