
Bola.net - Sir Alex Ferguson sudah pensiun dari kursi manajer Manchester United, namun dalam benaknya tak akan pernah hilang rasa pahit dikalahkan sang seteru, Manchester City.
Pria Skotlandia itu mengakhiri 26 tahun pengabdiannya kala menyatakan mundur dari dunia manajerial sepakbola musim lalu. Dan meski melalui pasang surut dan berbagai sukses, dipermalukan 'si tetangga berisik' adalah yang paling menyakitkan dan tak bakal bisa dilupakannya.
"Saya bisa katakan pada Anda tentang kekalahan-kekalahan yang kami derita. Ada 1-6 dari City (Oktober 2011) dan 1-5 juga dari City (September 1989) adalah yang tak pernah terlupakan," ujarnya dalam wawancara dengan PBS di Amerika Serikat.
Ferguson menambahkan jika hasil itu begitu membuatnya terpuruk. "Saya ingat kami kalah dari City dan saya pulang serta meletakkan kepala di bawah bantal. Saya tak ingin pergi kemana-mana. Itu terasa seperti gila," imbuhnya. [initial]
Kick and Premier League Rush!
Pria Skotlandia itu mengakhiri 26 tahun pengabdiannya kala menyatakan mundur dari dunia manajerial sepakbola musim lalu. Dan meski melalui pasang surut dan berbagai sukses, dipermalukan 'si tetangga berisik' adalah yang paling menyakitkan dan tak bakal bisa dilupakannya.
"Saya bisa katakan pada Anda tentang kekalahan-kekalahan yang kami derita. Ada 1-6 dari City (Oktober 2011) dan 1-5 juga dari City (September 1989) adalah yang tak pernah terlupakan," ujarnya dalam wawancara dengan PBS di Amerika Serikat.
Ferguson menambahkan jika hasil itu begitu membuatnya terpuruk. "Saya ingat kami kalah dari City dan saya pulang serta meletakkan kepala di bawah bantal. Saya tak ingin pergi kemana-mana. Itu terasa seperti gila," imbuhnya. [initial]
Kick and Premier League Rush!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 8 Oktober 2013 19:57
-
Liga Inggris 8 Oktober 2013 19:15
-
Liga Spanyol 8 Oktober 2013 15:25
-
Liga Inggris 8 Oktober 2013 12:19
-
Liga Inggris 8 Oktober 2013 10:32
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 18:31
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 17:41
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 17:15
-
Liga Italia 24 Maret 2025 17:12
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:52
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...