
Cuadrado dan Romero cukup sering bertemu, terutama ketika keduanya berkiprah di Serie A dahulu. Sebelum memperkuat Chelsea, Cuadrado memperkuat sementara Romero memperkuat Sampdoria.
Romero pun memuji kecepatan Cuadrado ketika ditanya oleh situs resmi Setan Merah tentang siapakah pemain paling gesit yang pernah dihadapinya.
"Ada banyak pemain yang cepat, namun saya sangat terkejut dengan betapa cepatnya pemain Kolombia ini, Juan Cuadrado. Ia adalah seorang gelandang serang yang bisa nyaman bermain di masa saja di atas lapangan dan pemain yang suka bergerak masuk ke kotak penalti dan ia memiliki tendangan yang hebat," puji Romero.
"Namun hal yang paling menonjol dari dirinya adalah ketika ia mengambil bola di tengah lapangan. Ia berlari 40 atau 50 meter menuju gawang lawan dengan mudahnya," imbuh kiper Argentina ini. [initial]
Baca Juga:
- Romero: Lionel Messi Rekan Terbaik Saya
- Romero Anggap Van Gaal Buatnya Berkembang
- Romero Janji Perjuangkan Nasib di MU
- Romero Tak Pikirkan Masa Depan di MU
- Dikalahkan De Gea, Ini Janji Romero pada Van Gaal
- Romero: Semoga Messi Kembali Lebih Kuat
- Romero Legawa Jadi Kedua Setelah De Gea
- Eks Liverpool: Romero Lebih Hebat dari De Gea
- Romero: De Gea Masalah Nomor Satu Saya
- Romero Akui Kesulitan Dapatkan Klub Baru Sebelum Gabung MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 November 2015 22:47
-
Liga Inggris 17 November 2015 18:23
-
Liga Inggris 17 November 2015 17:54
-
Liga Inggris 17 November 2015 17:28
-
Liga Inggris 17 November 2015 16:55
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...