
Kane merupakan penyerang muda yang bersinar dua musim terakhir ini bersama Spurs. Di 26 penampilan liga terakhir, penyerang 22 tahun tersebut mampu mengumpulkan 22 gol. Dan, pemain asal Inggris tersebut membantu Tottenham berharap menjadi juara EPL musim ini sejak tahun 1961.
Teddy Sheringham, mantan pemain Tottenham, yakin banyak klub besar seperti Real Madrid dan MU tengah melacak penampilannya dan akan mengajukan penawaran pada musim panas nanti. Oleh karena itu, Sheringham menyarankan agar Kane bisa membuat keputusan ketika tawaran itu datang padanya dalam waktu dekat.
"Saya yakin sejumlah klub papan atas melihatnya dan mereka telah menyiapkan dana besar setelah melihat cara ia bermain dan cara ia ingin mencetak gol setiap kali mendapatkan bola," tutur Sheringham pada Daily Mail.
"Apakah ia harus pindah sekarang? Saya tak tahu. Mengambil keputusan tempat waktu adalah hal yang asyik dalam sepak bola karena Anda harus mengambil kesempatan itu ketika datang.
"Jika tidak, penyerang lain mungkin akan menuju United atau Real Madrid. Dan mungkin kesempatan tak akan datang lagi dalam waktu empat atau lima tahun ke depan," paparnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 9 April 2016 23:12
-
Liga Spanyol 9 April 2016 22:52
-
Liga Champions 9 April 2016 22:35
-
Liga Spanyol 9 April 2016 20:00
-
Liga Spanyol 9 April 2016 19:00
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...