
Bola.net - Mantan pemain Chelsea, Salomon Kalou, menegaskan, Roman Abramovich adalah kekuatan di balik kesuksesan Chelsea beberapa tahun ini. Meskipun suka mengganti pelatih, Kalou menilai pergantian tersebut adalah keputusan yang tepat.
Menurutnya, kegemarannya mengganti pelatih menunjukkan bagaimana dirinya berkuasa dan keinginannya untuk memberi yang terbaik. "Pemilik (Abramovich) mengingatkan kami bahwa ia adalah bos yang baik dan bekerja setiap waktu," tutur Kalou.
"Ia mendatangi kami dua kali. Sekali saat dilatih Carlo Ancelotti dan kami meraih gelar ganda. Dan kembali datang setelah dipecatnya Andre Villas-Boas dan kami memenangi Liga Champions," jelasnya.
"Pemilik klub selalu membawa manajer terbaik dan pemain terbaik untuk Chelsea. Itu membantu untuk memenangkan trofi," tambahnya.
Ditambahkan oleh pemain yang selama di Stamford Bridge telah dilatih 8 manajer berbeda ini, para pemain Chelsea tak pernah merasa takut dengan Abramovich.
"Para pemain Chelsea tak merasa takut dengan owner. Tetapi dia tidak banyak bicara, sehingga kita harus mendengar. Secara pribadi saya sangat menyukainya. Dia sangat pendiam, tenang dan senang berada di sekitar pemain," tutur pemain yang kini membela Lille. (sm/dzi)
Menurutnya, kegemarannya mengganti pelatih menunjukkan bagaimana dirinya berkuasa dan keinginannya untuk memberi yang terbaik. "Pemilik (Abramovich) mengingatkan kami bahwa ia adalah bos yang baik dan bekerja setiap waktu," tutur Kalou.
"Ia mendatangi kami dua kali. Sekali saat dilatih Carlo Ancelotti dan kami meraih gelar ganda. Dan kembali datang setelah dipecatnya Andre Villas-Boas dan kami memenangi Liga Champions," jelasnya.
"Pemilik klub selalu membawa manajer terbaik dan pemain terbaik untuk Chelsea. Itu membantu untuk memenangkan trofi," tambahnya.
Ditambahkan oleh pemain yang selama di Stamford Bridge telah dilatih 8 manajer berbeda ini, para pemain Chelsea tak pernah merasa takut dengan Abramovich.
"Para pemain Chelsea tak merasa takut dengan owner. Tetapi dia tidak banyak bicara, sehingga kita harus mendengar. Secara pribadi saya sangat menyukainya. Dia sangat pendiam, tenang dan senang berada di sekitar pemain," tutur pemain yang kini membela Lille. (sm/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 23:53
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 22:42
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 22:27
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 21:02
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 20:42
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...