
Bola.net - Hasil Derby London antara Chelsea kontra QPR, Sabtu (01/11) malam memang masih membuat The Blues mempertahankan puncak klasemen sementara Premier League. Tim asuhan Jose Mourinho itu berhasil keluar sebagai pemenang berkat eksekusi penalti Eden Hazard di menit ke-75.
Tetapi bagi striker veteran, Didier Drogba performa timnya bukanlah yang terbaik apalagi kala itu mereka bermain di Stamford Bridge.
"Kami memiliki kualitas dan mencoba mengontrol pertandingan meski hari ini bukan pertandingan terbaik kami di Stamford Bridge. Kami meraih tiga poin dan kami masih memimpin liga." kata striker Pantai Gading itu pada Sky Sports.
Pemain yang berstatus legenda hidup itu pun mengomentari posisi yang diraih timnya dalam sepuluh matchday awal musim ini.
"Saya rasa keunggulan kami menunjukkan bahwa kami menjalani awal yang baik musim ini dan hal itu bagus bagi moral tim."
Tengah pekan ini, Chelsea akan melakukan duel penting di kandang Maribor untuk mendekatkan diri dengan tiket 16 besar Liga Champions. [initial]
(sky/dct)
Tetapi bagi striker veteran, Didier Drogba performa timnya bukanlah yang terbaik apalagi kala itu mereka bermain di Stamford Bridge.
"Kami memiliki kualitas dan mencoba mengontrol pertandingan meski hari ini bukan pertandingan terbaik kami di Stamford Bridge. Kami meraih tiga poin dan kami masih memimpin liga." kata striker Pantai Gading itu pada Sky Sports.
Pemain yang berstatus legenda hidup itu pun mengomentari posisi yang diraih timnya dalam sepuluh matchday awal musim ini.
"Saya rasa keunggulan kami menunjukkan bahwa kami menjalani awal yang baik musim ini dan hal itu bagus bagi moral tim."
Tengah pekan ini, Chelsea akan melakukan duel penting di kandang Maribor untuk mendekatkan diri dengan tiket 16 besar Liga Champions. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 November 2014 23:56
-
Liga Inggris 1 November 2014 12:33
Mourinho Bandingkan Skuat Chelsea Sekarang Dengan 10 Tahun Lalu
-
Liga Inggris 1 November 2014 10:43
-
Liga Inggris 1 November 2014 06:47
-
Liga Inggris 1 November 2014 04:42
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...