
Bola.net - - Antoine Griezmann takkan bergabung dengan Manchester United jika mereka gagal masuk Liga Champions.
Hal tersebut menurut jurnalis Andy Brassell.
Laporan yang sebelumnya beredar di Prancis mengatakan bahwa sang striker sudah sepakat bergabung dengan United di musim panas.
Setan Merah disebut siap membayar hingga 80 juta poundsterling untuk menebus klausul Griezmann, mengingat Jose Mourinho merupakan pengagum pemain 25 tahun.
Namun demikian, Brassell mengatakan transfer itu hanya akan terjadi jika kubu Old Trafford memastikan mereka akan finish di empat besar di akhir musim.
"Saya tak berpikir bahwa itu adalah kesepakatan yang sudah selesai, seperti yang dipikirkan banyak orang. Satu karena masa depan Griezmann terikat dengan Diego Simeone - yang sepertinya akan hengkang di akhir musim," tutur Brassell di BBC.
"Dua - fakta bahwa Manchester United mungkin takkan lolos ke Liga Champions. Tidak mungkin dia akan pindah ke sana jika mereka tidak lolos ke Liga Champions. Itu amat penting untuknya."
"Selain itu, dia sedikit sensitif jika ditanya mengenai masa depannya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Februari 2017 21:56
-
Liga Spanyol 7 Februari 2017 21:18
-
Liga Spanyol 7 Februari 2017 18:54
-
Liga Spanyol 7 Februari 2017 18:31
-
Liga Spanyol 7 Februari 2017 14:55
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...