
Bola.net - Manchester City kembali meraih tiga poin setelah mengalahkan Sunderland dengan skor 3-2 di Etihad Stadium (01/01). Penyerang City Stevan Jovetic menganggap hasil ini merupakan kemenangan penting yang diraih timnya.
Apalagi The Citizens meraih kemenangan ini dengan jalan yang tidak mudah. Pasukan Manuel Pellegrini sempat unggul 2-0 terlebih dahulu namun akhirnya berhasil dikejar.
Untungnya City tetap tenang dan mampu bangkit setelah kebobolan dua gol dalam tiga menit. Tak lupa pula Jovetic memuji karakter yang sudah ditunjukkan rekan-rekannya pada pertandingan tersebut.
"Kami memimpin 2-0 dan kami kira semuanya akan lebih mudah. Lalu mereka cetak gol pertama, lalu yang kedua. Saya rasa kami menunjukkan karakter yang hebat, kami membuat gol ketiga dan memiliki banyak peluang setelahnya," ungkap Jovetic kepada CityTV.
“Ini pertandingan yang penting, kemenangan yang penting."[initial]
(mcfc/ada)
Apalagi The Citizens meraih kemenangan ini dengan jalan yang tidak mudah. Pasukan Manuel Pellegrini sempat unggul 2-0 terlebih dahulu namun akhirnya berhasil dikejar.
Untungnya City tetap tenang dan mampu bangkit setelah kebobolan dua gol dalam tiga menit. Tak lupa pula Jovetic memuji karakter yang sudah ditunjukkan rekan-rekannya pada pertandingan tersebut.
"Kami memimpin 2-0 dan kami kira semuanya akan lebih mudah. Lalu mereka cetak gol pertama, lalu yang kedua. Saya rasa kami menunjukkan karakter yang hebat, kami membuat gol ketiga dan memiliki banyak peluang setelahnya," ungkap Jovetic kepada CityTV.
“Ini pertandingan yang penting, kemenangan yang penting."[initial]
Baca Juga:
- Sikat Sunderland, Pellegrini Tak Mau Disebut Beri Tekanan Chelsea
- Pellegrini Sebut Lampard Pemain Penting City
- Pellegrini: Bertahannya Lampard Keputusan Terbaik Bagi Semua
- Pellegrini Isyaratkan City Akan Pinjam Pemain di Januari
- Pellegrini: City Bermain Melawan 10 Defender
- Pellegrini Puji Penampilan City Lawan Sunderland
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 22:49
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 18:20
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 18:00
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 08:32
-
Liga Inggris 1 Januari 2015 08:11
LATEST UPDATE
-
Open Play 26 Maret 2025 09:32
-
Amerika Latin 26 Maret 2025 09:22
-
Open Play 26 Maret 2025 09:18
-
Liga Inggris 26 Maret 2025 09:18
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 09:16
-
Piala Dunia 26 Maret 2025 09:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...