
- Jose Mourinho tak akan mengajukan banding soal hukuman larangan masuk stadion dan denda sebesar 40 ribu poundsterling yang menimpanya. Artinya, Mourinho tak akan mendampingi timnya kala menghadapi Stoke City di Britannia Stadium akhir pekan ini, Minggu (8/11).
(mir/shd)
Mourinho mendapat sanksi larangan satu kali masuk stadion ini akibat ulahnya yang melemparkan kritik pedas kepada wasit Jon Moss ketika Chelsea kalah dari West Ham. Sebenarnya, Mourinho masih memiliki waktu mengajukan banding hingga Jumat sore hari waktu setempat. Namun ia merasa lebih baik menyerah.
"Pertandingan [menghadapi Stoke], besok. Saya sudah tahu hasil dari banding jadi saya memutuskan menyerah saja," ucap Mourinho.
"Saya kira adalah hal yang bodoh jika terus bertarung dalam sebuah pertarungan padahal Anda tahu sudah kalah," lanjutnya.
Dengan demikian, Mourinho diduga akan melihat pertandingan antara Chelsea vs Stoke City besok dari hotel sementara asistennya akan mengambil alih tugasnya untuk sementara. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal untuk Fans MU: Salahkan Saya, Jangan pada Pemain
- Kalah Tipis dari Liverpool, Klub Rusia Ini Sebut Lebih Baik dari Chelsea
- Belajar Cara Umpan Lambung dari Juan Mata
- Juventus Siap Bayar Mahal Demi Lukaku
- Enam Klub Taruh Minat pada Bek Muda Juventus
- Beda dengan Rodgers, Ibe Belajar Banyak Hal dari Jurgen Klopp
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 November 2015 19:27
-
Liga Inggris 5 November 2015 19:05
-
Liga Champions 5 November 2015 15:45
-
Liga Champions 5 November 2015 15:36
-
Liga Champions 5 November 2015 15:35
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...