
MU mendapatkan Mkhitaryan dari Borussia Dortmund dengan harga 26 juta pounds pada awal bulan ini. Saat ini, ia telah bergabung dengan skuat MU dalam sesi latihan guna menyambut rangkaian jadwal laga pra musim.
Musim lalu, pemain 27 tahun tersebut mencetak 23 gol dan memberikan 32 assist di semua kompetisi. Jones yang pernah melatih Mkhitaryan mengakui kehebatan mantan anak asuhnya tersebut. Ia mengatakan, Mkhitaryan akan membuat pemain lawan kerepotan ketika ia menguasai bola.
"Ketika ia membawa bola, ia akan berlari ke arah lawan yang bisa merepotkan barisan pertahanan karena tujuan pertamanya adalah melewati mereka. Para pemain [lawan] benci dengan hal itu karena ketika mencoba mendekati dan melangkah maju, ia menggiring bola dan mengecoh mereka," terang Jones pada laman resmi MU.
"Ia adalah pemain cerdas. Ia bisa menciptakan peluang dan mencetak gol. Saya senang jika dia bermain di belakang dua penyerang," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Foto-foto MU Latihan Pertama Kali dengan Jose Mourinho
- John Stones Gabung Manchester City Pekan Ini
- Cedera Sembuh, Luke Shaw Siap Tampil Lawan Wigan
- Bersinar di Euro 2016, Mourinho Kepincut Joao Mario
- Tinggalkan Arsenal, Henry Siap Gabung dengan Klub London Ini
- Raiola: Ingin Pogba, MU Harus Bisa Pengaruhi Pemain
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Juli 2016 23:34
-
Liga Inggris 12 Juli 2016 22:41
Tuchel: Kehilangan Mkhitaryan ke MU Lebih Berat daripada Gundogan
-
Liga Inggris 12 Juli 2016 21:15
-
Liga Inggris 12 Juli 2016 19:47
-
Liga Inggris 12 Juli 2016 19:24
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...