
Bola.net - Defender Manchester United, Phil Jones, mengatakan bahwa ia berharap agar duetnya dengan Chris Smalling di jantung pertahanan Setan Merah kian solid di masa mendatang.
Jones dan Smalling memang digadang-gadang jadi duet pengawal baru lini belakang United lantaran duet Nemanja Vidic dan Rio Ferdinand dipastikan bakal segera berakhir. Selain karena faktor usia, Vidic juga bakal hengkang di akhir musim ini.
Jones pun berharap agar duetnya dengan Smalling bisa kian solid agar bisa menggantikan duet Ferdinand dan Vidic.
"Saya bermain dengan Chris selama tiga atau empat tahun di Timnas Inggris U-21 dan juga di United. Kami memiliki pengertian yang sangat bagus. Kami saling melengkapi dengan baik dan ketika Anda melihat duet bek tengah lainnya dan melihat bagaimana mereka berkembang, mereka menjadi makin solid dengan bermain bersama," tutur Jones
"Ada kesalahan-kesalahan yang terjadi dalam proses tersebut. Semuanya melakukan hal tersebut. Namun, semakin Anda bermain bersama dan mengerti satu sama lain, makin solid pula duet tersebut. Semoga saja hal itu bisa terjadi dan semoga saja kami sudah menunjukkan pada manajer bahwa kami siap untuk menghadapi tantangan tersebut," tandas bek 22 tahun tersebut. [initial]
(sw/dim)
Jones dan Smalling memang digadang-gadang jadi duet pengawal baru lini belakang United lantaran duet Nemanja Vidic dan Rio Ferdinand dipastikan bakal segera berakhir. Selain karena faktor usia, Vidic juga bakal hengkang di akhir musim ini.
Jones pun berharap agar duetnya dengan Smalling bisa kian solid agar bisa menggantikan duet Ferdinand dan Vidic.
"Saya bermain dengan Chris selama tiga atau empat tahun di Timnas Inggris U-21 dan juga di United. Kami memiliki pengertian yang sangat bagus. Kami saling melengkapi dengan baik dan ketika Anda melihat duet bek tengah lainnya dan melihat bagaimana mereka berkembang, mereka menjadi makin solid dengan bermain bersama," tutur Jones
"Ada kesalahan-kesalahan yang terjadi dalam proses tersebut. Semuanya melakukan hal tersebut. Namun, semakin Anda bermain bersama dan mengerti satu sama lain, makin solid pula duet tersebut. Semoga saja hal itu bisa terjadi dan semoga saja kami sudah menunjukkan pada manajer bahwa kami siap untuk menghadapi tantangan tersebut," tandas bek 22 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Valencia Frustrasi Tak Menjadi Pilihan Utama Moyes
- Bela Moyes, Pep Sebut Gantikan Fergie Bukan Pekerjaan Mudah
- Fletcher, Berusaha Keras Curi Perhatian Moyes
- Atletico Berminat Gaet Chicharito
- Soal Lari, Messi Ternyata Masih Kalah dari Si Kakek, Giggs!
- Ditekuk Bayern, Welbeck & Cleverley Pesta Semalam Suntuk
- Selebrasi Super-Singkat Fans MU di Allianz
- United Diam-Diam Jumpa Van Gaal, Nasib Moyes?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 April 2014 19:56
-
Liga Inggris 13 April 2014 18:28
Arteta Pede Arsenal Akan Tutup Paceklik Gelar Dengan Piala FA
-
Liga Champions 12 April 2014 18:46
-
Liga Inggris 12 April 2014 18:40
-
Liga Inggris 12 April 2014 18:20
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...