
Bola.net - - Masa depan Phil Jones di Manchester United sempat dipertanyakan ketika Jose Mourinho mulai menangani tim di musim panas dan ia sempat dikabarkan akan bergabung dengan , setelah sebelumnya beredar laporan yang menyebut ia diminati Stoke City.
Namun demikian, Jones, yang baru saja kembali bermain usai pulih dari cedera, dengan tegas membantah rumor tersebut.
"Tidak, sama sekali tidak. 100 persen tidak," tuturnya di FFT.
Jones kemudian melanjutkan pernyataannya dengan mengatakan bahwa ia bangga bisa kembali bermain untuk United. Ia bahkan sempat mendapatkan pujian dari Mourinho usai tim bermain imbang 1-1 melawan Arsenal di laga Premier League pekan lalu.
"Saya harus menjaga kondisi tubuh saya sendiri, namun saya senang bisa kembali bermain dan juga kembali ada di ruang ganti."
United sendiri kini tengah bersiap untuk menghadapi West Ham di laga lanjutan Premier League di akhir pekan dan Jones kemungkinan bakal kembali diturunkan sebagai starter, menyusul cedera yang masih membekap Chris Smalling dan Eric Bailly.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 November 2016 21:39
-
Liga Inggris 25 November 2016 20:14
-
Liga Inggris 25 November 2016 19:36
-
Liga Inggris 25 November 2016 19:02
Eks Gelandang MU Ini Ejek Gerrard Yang Pensiun Tanpa Trofi Liga
-
Liga Inggris 25 November 2016 18:30
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...