
Bola.net - - Striker , Wayne Rooney, mengungkap bahwa ia berniat mendalami karir di dunia manajerial jika nanti sudah memutuskan pensiun sebagai pemain profesional.
Eks pemain Inggris, yang belum lama ini menjadi narasumber di Monday Night Football di Sky Sports, menyatakan bahwa pengetahuan dan pengalamannya di olahraga kulit bundar akan memberinya kesempatan menekuni karir baru pasca gantung sepatu.
"Saya ingin menjajal dunia manajerial," tutur sang striker. "Saya sudah melibatkan diri dalam sepakbola seumur hidup saya. Ini adalah sesuatu yang saya tahu dengan pasti."
Wayne Rooney
"Saya menikmati malam ini, dan saya yakin saya akan tampil lebih sering di televisi, namun pada akhirnya saya ingin menikmati karir di dunia manajerial."
Rooney diperkirakan akan kembali ke lapangan untuk beraksi membela Everton kala mereka menghadapi Crystal Palace di akhir pekan nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Februari 2018 22:59
Sanchez Sering Dilanggar, Ini Kesimpulan Yang Didapat Redknapp
-
Liga Inggris 6 Februari 2018 22:21
Menurut Redknapp, Tendangan Merupakan Satu-satunya Cara Stop Sanchez
-
Liga Inggris 6 Februari 2018 19:54
-
Liga Inggris 6 Februari 2018 14:10
-
Editorial 6 Februari 2018 13:47
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...