
Bola.net - - Bintang , Harry Kane, memberikan peringatan pada usai timnya menang atas Manchester United kemarin.
Kane menyebut kemenangan 2-0 atas United sebagai satu dari lima penampilan terbaik Tottenham di sepanjang karirnya.
Namun demikian, bomber andalan timnas Inggris itu tahu bahwa ujian yang lebih sulit akan menanti mereka di Anfield.
Apalagi tim asuhan Jurgen Klopp baru saja kembali ke jalur kemenangan, usai sukses menundukkan Huddersfield di John Smith's Stadium pekan ini.
"Kami harus menunjukkan performa yang sama seperti yang kami tunjukkan ketika melawan United. Liverpool adalah tim yang amat kuat, terutama di kandang sendiri ketika menyerang. Mereka juga punya pemain yang amat cepat dan musim lalu kami tak menghadapi mereka dengan baik," tutur Kane di Sportsmole.
Harry Kane
"Kami benar-benar buruk kala itu, namun kami boleh percaya diri usai laga melawan United. Ini adalah performa yang harus kami tunjukkan ketika menghadapi tim besar, baik di kandang maupun tandang."
"Kami bermain bagus melawan Liverpool di Wembley musim ini. Jadi kami harus pergi ke Anfield dengan penuh percaya diri."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Februari 2018 23:02
Wasit Andre Marriner Dianggap Tak Salah Terkait Gol Kane vs MU
-
Open Play 1 Februari 2018 22:24
-
Liga Inggris 1 Februari 2018 17:03
-
Liga Inggris 1 Februari 2018 15:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...