
- Sergio Aguero dan Manchester City mendapat waktu 24 jam ekstra untuk memberikan respon atas dakwaan melakukan pelanggaran keras, menurut pernyataan resmi FA.
(fa/rer)
Sang striker dituding telah melakukan tindakan kekerasan ketika bermain, dengan menyikut Winston Reid kala City menang 3-1 atas West Ham di Etihad pekan lalu.
Wasit Andre Marriner tidak memasukkan insiden tersebut di dalam laporan yang ia tulis, namun sang pemain mendapat hukuman lewat bukti rekaman video dan ia bisa jadi akan absen di derby Manchester, yang akan digelar pada 10 September mendatang.
Aguero mendapat waktu hingga pukul 6 sore pada hari Rabu, waktu setempat, untuk melakukan banding, namun FA mengkonfirmasi bahwa mereka sudah memberikan waktu tambahan.
Pemain Argentina kini harus memberikan respon paling lambat hingga pukul 6 sore, Kamis, waktu Inggris. [initial]
(fa/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 31 Agustus 2016 23:19
-
Liga Inggris 31 Agustus 2016 22:48
-
Liga Spanyol 31 Agustus 2016 22:09
-
Liga Spanyol 31 Agustus 2016 20:22
-
Liga Inggris 31 Agustus 2016 19:06
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...