
Bola.net - - Mantan pemain Liverpool, Jamie Redknapp memberikan peringatan kepada The Reds untuk tak terlalu jauh tertinggal dari pemuncak klasemen sementara bila ingin terus menjaga asa juara Premier League.
Tim asuhan Jurgen Klopp tersebut saat ini duduk di posisi ketujuh klasemen dari tujuh pertandingan yang sudah dijalani dan sudah tertinggal tujuh poin dari pemimpin klasemen Manchester City dan Manchester United, yang mengoleksi 19 poin.
Redknapp percaya bahwa saga transfer Philippe Coutinho, di mana Barcelona gagal dalam tiga upaya mereka mengeluarkannya dari Anfield, telah menjadi gangguan di awal musim ini.
Dia juga mengatakan bahwa beberapa bek Liverpool telah tak cukup baik untuk The Reds dan mengingatkan bahwa duo Manchester terlihat jauh lebih kuat dari mereka.
"Awal musim yang belum seperti yang anda harapkan. Tentunya di awal dengan situasi Coutinho, itu sudah menjadi sulit bagi pelatih dan semua pihak yang peduli," ujarnya.
"Jadi ini bukan awal yang kita sukai, tapi masih ada jalan yang panjang," sambungnya.
"Tapi masalahnya adalah Manchester United dan Manchester City terlihat sangat kuat, dan Tottenham, jadi anda tak bisa membiarkannya terlalu jauh karena sebelumnya anda tahu bahwa anda sedang mengejar ketertinggalan," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 22:24
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 12:10
Tak Terpakai di Liverpool, Ings Diminati Klub Divisi Dua Inggris
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 11:40
-
Liga Inggris 5 Oktober 2017 10:50
-
Liga Inggris 4 Oktober 2017 21:15
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...