
- Pelatih , Jurgen Klopp memuji performa yang ditunjukkan James Milner saat melawan Everton di Anfield tengah pekan ini.
(lec/dzi)
Pada derby Merseyside tersebut, Milner memang tampil gemilang. Berkat peran dari Milner-lah, dua gol pertama The Reds tercipta. Mantan pemain Manchester City tersebut memberikan dua assist untuk gol Divock Origi dan Mamadou Sakho.
"Dia orang baik, jujur! Bila anda memintanya untuk berlatih besok pagi, dia akan mengatakan, 'ya, saya akan berlatih bila anda ingin'. Dia pemain bagus," ujarnya.
"Dia membawa semangat, dia sosok baik. Sungguh, saya bisa berbicara mengenai Milner selama satu setengah jam," tandasnya.
Liverpool sendiri akhirnya menang telak empat gol tanpa balas pada laga tersebut. Dua gol lain dicetak oleh Daniel Sturridge dan Philippe Coutinho.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 April 2016 22:06
-
Liga Inggris 20 April 2016 21:35
-
Liga Inggris 20 April 2016 19:48
-
Liga Inggris 20 April 2016 18:29
-
Liga Inggris 20 April 2016 15:48
Lucas: Klopp Punya Pengalaman di Laga Seperti Derby Merseyside
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...