
Bola.net - - James Rodriguez menyuarakan keinginannya untuk mendapatkan lebih banyak waktu bermain di Real Madrid, usai ia menjalani musim kedua yang kurang memikat di Santiago Bernabeu.
Sang gelandang flamboyan datang ke Spanyol usai tampil sebagai top skorer Piala Dunia 2014 di Brasil.
James lantas mencetak 13 gol dalam 29 penampilannya di musim perdana di La Liga dan menjadi pemain bintang di bawah asuhan Carlo Ancelotti.
Namun demikian, pemain berusia 25 tahun lantas tak bisa menunjukkan aksi terbaiknya di bawah asuhan Zinedine Zidane, dan hanya tampil 17 kali sebagai starter di La Liga musim lalu.
Laporan yang beredar mengatakan Manchester United dan Chelsea tertarik membeli sang pemain, namun ia menegaskan ingin terus berjuang di klub.
"Di Real Madrid musim ini, saya berharap ingin bermain lebih banyak," jelasnya pada Caracol TV.
"Saya ingin ini menjadi musim yang bagus, dan saya bisa bermain di level tertinggi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 14:10
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 11:50
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 11:05
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 10:50
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 10:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...