
Bola.net - Laga Crystal Palace vs Everton pada pekan pertama Premier League akan disiarkan langsung di TVRI. Laga ini akan digelar di Selhurst Park, Sabtu (10/8/2019) pukul 21.00 WIB.
Bagi manajer Everton, Marco Silva, laga ini akan sangat penting. Pasca sejumlah pembelian pemain di bursa transfer, Marco Silva akan langsung dihadapkan pada tantangan sulit.
Pada laga ini, The Toffes diprediksi bakal tetap akan memainkan muka-muka lama. Selain nama Richarlison, Gylfi Sigurdsson dan Andre Gomes juga masih menjadi tumpuan di lini depan.
Advertisement
Sementara itu, sorotan di kubu Crystal Palace akan tertuju pada sosok Wilfried Zaha. Dia harus menerima kenyataan gagal pindah klub. Pemain berusia 26 tahun ini sempat menjadi bidikan Arsenal dan Everton.
Palace tentu saja bukan hanya Wilfried Zaha. Pasukan Roy Hogdson memilih Gary Cahill, yang dibeli dengan status bebas transfer. Eks Chelsea diprediksi akan langsung jadi pilihan utama di lini belakang.
Bolaneters bisa mendapatkan panduan jadwal dan siaran langsung laga Crystal Palace vs Everton di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan
Jadwal Pertandingan
Pertandingan : Crystal Palace vs Everton
Jadwal : Sabtu (10/8/2019) pukul 21.00 WIB
Stadion : Selhurst Park
Siaran Langsung : TVRI
Live Streaming : Mola TV
Perkiraan Susunan Pemain
Crystal Palace: Vicente Guaita, Joel Ward, Martin Kelly, Gary Cahill, Patrick Van Aanholt, James McArthur, Luka Milivojevic, Max Meyer, AndrosTownsend, Christian Benteke, Jordan Ayew.
Everton: Jordan Pickford; Seamus Coleman, Michael Keane, Yerry Mina, Lucas Digne; Jean-Philippe Gbamin, Andre Gomes; Bernard, Gylfi Sigurdsson, Richarlison; Dominic Calvert-Lewin.
(Bola.net/Asad Arifin)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Agustus 2019 22:03
-
Liga Inggris 9 Agustus 2019 22:00
Soal Tandem Virgil van Dijk Musim Depan, Ini Penerawangan Eks Liverpool Ini
-
Liga Inggris 9 Agustus 2019 21:40
-
Liga Inggris 9 Agustus 2019 21:20
Chelsea Diklaim Belum Selevel dengan Liverpool dan Manchester City
-
Liga Inggris 9 Agustus 2019 21:00
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...