
Bola.net - Jadwal Liga Inggris malam ini, Minggu 30 April 2023. Bolaneters bisa menyaksikan semua laga Premier League melalui layanan live streaming Vidio.
Akhir pekan ini Liga Inggris akan kembali dengan laga-laga pekan ke-34. Persaingan semakin mengerucut, Arsenal dan Manchester City masih balapan menuju juara Premier League.
Situasi di puncak klasemen memang terlihat memanas. Arsenal memimpin, tapi mereka baru saja dibekuk Man City sang juara bertahan dalam duel tengah pekan beberapa hari lalu.
Advertisement
Saat ini, peluang juara lebih besar di pihak Man City, tapi Arsenal tampak belum akan menyerah begitu saja. Yuk simak jadwal Liga Inggris malam ini selengkapnya, Bolaneters!
Hasil Liga Inggris
Crystal Palace 4-3 West Ham
Brighton 6-0 Wolverhampton
Brentford 2-1 Nottingham Forest
Jadwal Liga Inggris malam ini, Minggu 30 April 2023
20.00 WIB | Bournemouth vs Leeds United
20.00 WIB | Fulham vs Man City
20.00 WIB | Man United vs Aston Villa
20.00 WIB | Newcastle vs Southampton
22.30 WIB | Liverpool vs Tottenham
Rekap hasil Liga Inggris
Berikut rekap hasil Liga Inggris sebelumnya:
Matchday 33
- Wolves 2-0 Crystal Palace
- Aston Villa 1-0 Fulham
- Leeds United 1-1 Leicester City
- Nottingham Forest 3-1 Brighton
- Chelsea 0-2 Brentford
- West Ham 1-2 Liverpool
- Man City 4-1 Arsenal
- Southampton 0-1 Bournemouth
- Everton 1-4 Newcastle
- Tottenham 2-2 Man United
Top skor Liga Inggris
33 gol - Erling Haaland (Manchester City)
24 gol - Harry Kane (Tottenham)
19 gol - Ivan Toney (Brentford)
16 gol - Marcus Rashford (Manchester United), Mohamed Salah (Liverpool)
15 gol - Gabriel Martinelli (Arsenal)
14 gol - Ollie Watkins (Aston Villa)
13 gol - Bukayo Saka (Arsenal), Callum Wilson (Newcastle)
12 gol - Martin Odegaard (Arsenal)
11 gol - Aleksandar Mitrovic (Fulham), Rodrigo (Leeds), Miguel Almiron (Newcastle)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 April 2023 23:56
-
Open Play 29 April 2023 23:12
-
Liga Inggris 29 April 2023 17:14
-
Liga Inggris 29 April 2023 17:02
-
Liga Inggris 29 April 2023 16:51
Namanya Dinyanyikan Fans Manchester United, Harry Kane Hanya Tersenyum
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...