
Bola.net - Berikut adalah link live streaming Manchester City vs Watford di laga Premier League 2021-2022. Bisa disaksikan di Mola TV pada Sabtu (23/4/2022) mulai pukul 21.00 WIB.
Duel yang berlangsung di Etihad Stadium tersebut wajib dimenangkan oleh Manchester City jika ingin meraih gelar juara Premier League musim ini. Sebab klub besutan Josep Guardiola itu sedang ditempel ketat oleh Liverpool.
Saat ini, Manchester City sedang berada di puncak klasemen dengan koleksi 77 poin, hanya unggul satu angka dari Liverpool. Sang rival sendiri baru akan bermain hari Minggu (24/4/2022) besok melawan Everton.
Advertisement
Di atas kertas, Manchester City seharusnya bisa keluar sebagai pemenang tanpa kesulitan. Sebab Watford adalah salah satu tim yang berpeluang besar terdegradasi dari Premier League.
Saat ini, Watford menempati peringkat ke-19 dalam klasemen sementara dan baru meraih 22 poin. Jarak mereka dengan zona aman yang dihuni Everton cukup jauh, yakni tujuh angka.
Jadwal dan Link Streaming
Manchester City vs Watford
- Jadwal: Sabtu, 23 April 2022
- Kick Off: 21.00 WIB
- Venue: Etihad Stadium
- Live Streaming: Mola TV - https://mola.tv/watch?py_id=py13443499&utm_medium=playlist-py13443499&utm_source=molatv&v=vd49419581
Prediksi Susunan Pemain
Manchester City (4-3-3): Ederson; Zinchenko, Laporte, Dias, Cancelo; De Bruyne, Fernandinho, Gundogan; Grealish, Sterling, Gabriel Jesus.
Pelatih: Josep Guardiola.
Info skuad: Walker (cedera), Ake (meragukan), Stones (meragukan).
Watford (4-3-3): Foster; Kamara, Samir, Kabasele, Femenia; Kucka, Louza, Sissoko; Dennis, Pedro, Sarr.
Pelatih: Roy Hodgson.
Info skuad: Baah (cedera), Chucho Hernandez (cedera), Sierralta (cedera), Troost-Ekong (cedera), Nkoulou (meragukan).
Klasemen Premier League
Baca Juga:
- Arsenal dan Klub-Klub Liga Inggris yang Jadi Pundi-Pundi Gol Manchester United
- Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Watford
- Madrid Wajib Waspada, Man City Sekarang Juga Ikut Incar Mbappe Lho
- Liverpool Atau Man City yang Bakal Juara EPL? Ini Prediksi Rooney
- Prediksi Manchester City vs Watford 23 April 2022
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 April 2022 18:08
Madrid Wajib Waspada, Man City Sekarang Juga Ikut Incar Mbappe Lho
-
Liga Inggris 22 April 2022 17:29
Liverpool Atau Man City yang Bakal Juara EPL? Ini Prediksi Rooney
-
Liga Inggris 22 April 2022 16:02
-
Liga Inggris 22 April 2022 04:20
Rangking Klub Terbaik di Dunia: Liverpool di Pucuk, Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...