Jadwal dan Live Streaming Final FA Cup Chelsea vs Leicester City di Vidio, 15 Mei 2021

Jadwal dan Live Streaming Final FA Cup Chelsea vs Leicester City di Vidio, 15 Mei 2021
Chelsea (c) AP Photo

Bola.net - Chelsea akan berhadapan dengan Leicester City di babak final FA Cup 2020/21, Sabtu (15/5/2021). Pertandingan ini bisa dinikmati melalui live streaming di Vidio.

Chelsea sampai di sini setelah menyingkirkan Morecambe (4-0), Luton Town (3-1), Barnsley (1-0), Sheffield United (2-0), dan Manchester City (1-0).

Sementara itu, Leicester sukses melewati Stoke City (4-0), Brentford (3-1), Brighton (1-0), Manchester United (3-1), dan Southampton (1-0).

1 dari 2 halaman

Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming

Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming

Leicester City (c) Pool EPA via AP Photo

Final FA Cup 2020/21

  • Pertandingan: Chelsea vs Leicester City
  • Stadion: Wembley
  • Hari, tanggal: Sabtu, 15 Mei 2021
  • Jam kick-off: 23.15 WIB
  • Link live streaming: Vidio [klik tautan ini].
2 dari 2 halaman

Perkiraan Susunan Pemain

Perkiraan Susunan Pemain

Manajer Chelsea, Thomas Tuchel (c) John Sibley/Pool via AP

Chelsea (3-4-2-1): Kepa; Rudiger, Silva, Christensen; Chilwell, Kante, Jorginho, Azpilicueta; Mount, Werner; Havertz.

Leicester City (3-4-1-2): Schmeichel; Soyuncu, Evans, Fofana; Castagne, Tielemans, Ndidi, Pereira; Maddison; Vardy, Iheanacho.