Jadwal dan Live Streaming Chelsea vs Aston Villa di Mola TV, 11 September 2021

Jadwal dan Live Streaming Chelsea vs Aston Villa di Mola TV, 11 September 2021
Premier League/Liga Inggris: Chelsea vs Aston Villa (c) Bola.net

Bola.net - Jadwal dan link live streaming laga Premier League atau Liga Inggris 2021/2022 antara Chelsea vs Aston Villa. Laga ini bisa dinikmati melalui live streaming di Mola TV pada Sabtu (11/9/2021) malam WIB.

Duel Chelsea vs Aston Villa ini juga akan disiarkan secara langsung di SCTV.

Chelsea mengawali musim ini dengan cukup meyakinkan. Sejauh ini pasukan Thomas Tuchel meraih tujuh poin dari tiga laga.

Sementara itu, Aston Villa masih belum konsisten, dengan meraih masing-masing satu kemenangan, hasil imbang, dan kekalahan.

Simak jadwal lengkap dan link live streaming Chelsea vs Aston Villa di bawah ini ya, Bolaneters.

1 dari 2 halaman

Jadwal dan Link Live Streaming

Premier League 2021/22 Pekan ke-4

  • Pertandingan: Chelsea vs Aston Villa
  • Hari, tanggal: Sabtu, 11 September 2021
  • Kick-off: 23:30 WIB
  • Venue: King Power Stadium
  • Siaran langsung: SCTV
  • Live streaming: Mola TV [klik tautan ini]
2 dari 2 halaman

Data dan Fakta

Chelsea tak terkalahkan dalam 6 laga kandang terakhirnya melawan Aston Villa di Premier League, menang 5 kali (M5 S1 K0).

Aston Villa selalu mencetak minimal 2 gol dalam 4 laga tandang terakhirnya di Premier League.

Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 5 laga tandang terakhir Aston Villa di Premier League.