
Bola.net - - Bintang Manchester United, Paul Pogba, diprediksi akan absen di pertandingan krusial melawan Tottenham dan Chelsea, lantaran ia diperkirkan takkan kembali hingga awal Desember.
Pemain 24 tahun terkapar ketika United menang 3-0 atas Basel pada 12 September usai mengalami cedera hamstring dan Jose Mourinho enggan memberikan tanggal pasti terkait pulihnya sang bintang.
Namun demikian, usai memilih tak melakukan operasi, United sebelumnya percaya Pogba bisa kembali di November dan ia bekerja keras di Amerika Serikat untuk kembali fit.
United akan menghadapi Chelsea pada 5 November di Stamford Bridge, namun Daily Mail mengklaim Pogba akan absen di pertandingan tersebut dan baru akan bisa turun di periode sibuk
Paul Pogba
Setan Merah akan bermain empat kali dalam 11 hari sebelum Natal dan mereka akan amat ingin memainkannya segera, namun mengingat ia baru akan kembali di Desember, United bakal dipastikan kehilangan Pogba selama tiga bulan.
United menelan kekalahan pertama mereka musim ini usai tumbang 1-2 di tangan Huddersfield pekan lalu dan Phil Jones mengalami cedera di pertandingan tersebut.
Tottenham akan datang ke Old Trafford akhir pekan ini dan Mourinho akan berharap Eric Bailly bisa kembali untuk menggantikan posisi pemain Inggris.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2017 23:10
-
Liga Inggris 22 Oktober 2017 19:54
-
Liga Inggris 22 Oktober 2017 19:35
-
Liga Inggris 22 Oktober 2017 16:11
-
Liga Inggris 22 Oktober 2017 13:56
MU Kalah, Mourinho Enggan Jadikan Lindelof dan Mata Kambing Hitam
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...