Jadwal Arsenal di Liga Inggris 2022/23, Live Streaming di Vidio

Jadwal Arsenal di Liga Inggris 2022/23, Live Streaming di Vidio
Selebrasi Gabriel Jesus dalam laga pekan kedua Premier League 2022/23 antara Arsenal vs Leicester City, Sabtu (13/8/2022) (c) PA via AP Photo

Bola.net - Jadwal Arsenal di Liga Inggris 2022/23. The Gunners bakal menyambangi Brentford dalam duel pekan ke-8 Premier League, Minggu (18/9/2022) malam WIB.

Arsenal terakhir kali bertanding adalah melawan tuan rumah FC Zurich pada matchday 1 Liga Europa, 8 September lalu. Arsenal menang 2-1 berkat gol-gol Marquinhos dan Eddie Nketiah.

Setelah itu, dua pertandingan Arsenal berikutnya ditunda. Yang pertama adalah laga melawan Everton pada pekan ke-7. Yang kedua adalah laga melawan PSV Eindhoven di Liga Europa, yang seharusnya digelar tengah pekan kemarin.

Sementara itu, pertandingan terakhir Brentford adalah menjamu Leeds United pada pekan ke-6.

Yuk simak jadwal Arsenal di Liga Inggris 2022/23, Bolaneters!

1 dari 4 halaman

Hasil pertandingan Arsenal

Crystal Palace 0-2 Arsenal
Arsenal 4-2 Leicester City
Bournemouth 0-3 Arsenal
Arsenal 2-1 Fulham
Arsenal 2-1 Aston Villa
Manchester United 3-1 Arsenal

2 dari 4 halaman

Jadwal Arsenal pekan ini

Pertandingan: Brentford vs Arsenal
Venue: Brentford Community Stadium
Waktu: Minggu, 19 September 2022
Kick-off: 18.00 WIB
Live Streaming: Vidio (klik di sini)

3 dari 4 halaman

Jadwal Arsenal selengkapnya

11/09/22 | Arsenal vs Everton (tunda)
18/09/22 | Brentford vs Arsenal
01/10/22 | Arsenal vs Tottenham
09/10/22 | Arsenal vs Liverpool
16/10/22 | Leeds United vs Arsenal
20/10/22 | Arsenal vs Man City
23/10/22 | Southampton vs Arsenal
30/10/22 | Arsenal vs Nottingham Forest

4 dari 4 halaman

Klasemen Liga Inggris 2022/23