
Bola.net - - Eks gelandang internasional Spanyol yang segera mengambil lisensi pelatih, Xabi Alonso menyatakan tak bakal menutup peluang untuk menangani mantan timnya, Liverpool di masa depan.
Alonso memutuskan pensiun pada akhir musim lalu dan memilih akan berkarier sebagai pelatih. Pria 36 tahun itu pun ingin kembali ke klub yang sempat ia bela selama lima musim, Liverpool sebagai pelatih.
"Waktu yang akan menjawab, sekarang masih terlalu dini," jawab Alonso ketika ditanya Omnisport mengenai kans dirinya membesut Liverpool di masa depan.
"Saya mulai mengambil lisensi dalam beberapa hari ke depan jadi prosesnya masih panjang dan saya sama sekali tak buru-buru," lanjutnya.
"Namun tentu saja hubungan, komitmen dan semangat saya bersama Liverpool jelas adanya. Saya baru saja dari sana dan merasa terikat dengan klub," tandasnya.
Selama membela Liverpool, Alonso tampil sebanyak 210 laga dan mencetak 19 gol di semua kompetisi. Alonso sukses mempersembahkan masing-masing satu trofi Piala FA, Community Shield, Liga Champions dan satu trofi Piala Super Eropa.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 April 2018 22:50
-
Liga Inggris 6 April 2018 22:24
-
Liga Inggris 6 April 2018 21:46
-
Liga Inggris 6 April 2018 20:49
Ditanya Soal Strategi Untuk Tahan City, Mourinho Pelit Bicara
-
Liga Inggris 6 April 2018 20:17
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...