
Bola.net - Legenda Arsenal, Alan Smith, menghimbau agar Jose Mourinho, segera melakukan rotasi di lini belakang Chelsea. Itu diungkapkan Alan dalam tulisannya di sebuah kolom harian Telegraph.
Ia tidak menyuruh manajer asal Portugal itu untuk merotasi secara keseluruhan, melainkan hanya satu pemain saja, yakni Branislav Ivanovic. "Jose Mourinho sudah waktunya mengganti salah satu pemain belakangnya. Saya yakin, dia tidak akan mau mengganti semuanya, termasuk John Terry," tulis Alan.
"Tapi, Mourinho harus berpikir serius untuk membuat perubahan pada Branislav Ivanovic yang bermain buruk," tambahnya.
Ivanovic memang sudah lama dinilai tidak lagi layak menjaga palang pintu pertahanan Chelsea. Bahkan, sejak laga perdana melawan Swansea City, ia sudah dirumorkan bakal dilepas oleh The Special One.
Awal musim 2015-16 sendiri bisa dibilang sebagai momen buruk bagi Chelsea yang notabene adalah sang juara Premier League musim lalu. Terlebih, mereka juga mencatatkan start terburuk sejak tahun 2000 silam.
Sejauh ini, Chelsea baru meraih dua kali kemenangan dari tujuh laga yang sudah dilakoni.[initial]
(tele/yp)
Ia tidak menyuruh manajer asal Portugal itu untuk merotasi secara keseluruhan, melainkan hanya satu pemain saja, yakni Branislav Ivanovic. "Jose Mourinho sudah waktunya mengganti salah satu pemain belakangnya. Saya yakin, dia tidak akan mau mengganti semuanya, termasuk John Terry," tulis Alan.
"Tapi, Mourinho harus berpikir serius untuk membuat perubahan pada Branislav Ivanovic yang bermain buruk," tambahnya.
Ivanovic memang sudah lama dinilai tidak lagi layak menjaga palang pintu pertahanan Chelsea. Bahkan, sejak laga perdana melawan Swansea City, ia sudah dirumorkan bakal dilepas oleh The Special One.
Awal musim 2015-16 sendiri bisa dibilang sebagai momen buruk bagi Chelsea yang notabene adalah sang juara Premier League musim lalu. Terlebih, mereka juga mencatatkan start terburuk sejak tahun 2000 silam.
Sejauh ini, Chelsea baru meraih dua kali kemenangan dari tujuh laga yang sudah dilakoni.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 September 2015 22:44
-
Liga Spanyol 27 September 2015 16:52
-
Liga Inggris 27 September 2015 11:42
-
Liga Inggris 27 September 2015 11:07
-
Liga Inggris 27 September 2015 08:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...