
Bola.net - Defender Chelsea, Branislav Ivanovic, menyatakan bahwa Bulan Desember merupakan periode yang sangat sulit dan juga menentukan dalam persaingan menuju gelar juara Premier League musim ini.
Bulan ini The Blues dijadwalkan menjalani sembilan laga di segala kompetisi, atau bisa dikatakan mereka bertanding nyaris tiap tiga hari sekali. Ditambah lagi dengan cuaca Inggris yang sudah memasuki musim dingin, tentu akan menjadi tantangan tersendiri bagi seluruh klub Premier League untuk menyiasati kelelahan sambil mempertahankan performa terbaik.
"Di Bulan Desember anda akan saksikan sendiri betapa sulitnya kompetisi ini. Patokan kekuatan dan juga kelayakan untuk menjuarai liga bisa dilihat bulan ini," tegas bek asal Serbia ini.
"Penting bagi kami untuk bisa mengalahkan kendala fisik dan mendapatkan poin demi poin. Chelsea akan sangat sibuk Desember ini, penting bagi kami untuk bisa memulihkan diri secepat mungkin dari satu laga ke laga lain."
Saat ini Chelsea telah berada di jalur yang benar untuk meraih juara dengan berada tepat di belakang pemuncak klasemen sementara, Arsenal. Kedua klub asal kota London tersebut terpisah jarak empat poin hingga pekan ke 13 ini.[initial]
(tds/mri)
Bulan ini The Blues dijadwalkan menjalani sembilan laga di segala kompetisi, atau bisa dikatakan mereka bertanding nyaris tiap tiga hari sekali. Ditambah lagi dengan cuaca Inggris yang sudah memasuki musim dingin, tentu akan menjadi tantangan tersendiri bagi seluruh klub Premier League untuk menyiasati kelelahan sambil mempertahankan performa terbaik.
"Di Bulan Desember anda akan saksikan sendiri betapa sulitnya kompetisi ini. Patokan kekuatan dan juga kelayakan untuk menjuarai liga bisa dilihat bulan ini," tegas bek asal Serbia ini.
"Penting bagi kami untuk bisa mengalahkan kendala fisik dan mendapatkan poin demi poin. Chelsea akan sangat sibuk Desember ini, penting bagi kami untuk bisa memulihkan diri secepat mungkin dari satu laga ke laga lain."
Saat ini Chelsea telah berada di jalur yang benar untuk meraih juara dengan berada tepat di belakang pemuncak klasemen sementara, Arsenal. Kedua klub asal kota London tersebut terpisah jarak empat poin hingga pekan ke 13 ini.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Desember 2013 23:25
-
Open Play 3 Desember 2013 21:50
-
Liga Inggris 3 Desember 2013 20:10
-
Liga Inggris 3 Desember 2013 19:35
-
Liga Spanyol 3 Desember 2013 16:31
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 11:46
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 11:32
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:46
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:39
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:28
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...